Edisi September 2009

No. 34 Tahun III




FOTO ANTARA/Saiful Bahri/Koz/mes/09
Seorang takmir membersihkan karpet, di Masjid As-Syuhadak, Pamekasan, Madura, Jatim, Rabu (19/8). Menjelang bulan Ramadhan 1430 H. berbagai fasilitas di masjid itu mulai dibenahi guna menjaga kenyamanan beribadah pada bulan suci tersebut.



Cover Stories

Madura Island Targeted for Cattle Farming
East Java Governor Soekarwo said his administration will develop Madura island as a cattle farming area when construction of the Suramadu bridge is completed.
more

Investor Jangan Sampai Memanfaatkan
Keuletan Masyarakat Madura

Mereka berjubel ingin menjajal jembatan yang menghubungkan daratan Surabaya dan Madura ini.
baca selengkapnya

Urgensi Integrasi dan Optimalisasi
Pasca Pembangunan Suramadu

Kekhawatiran masyarakat Madura bahwa realisasi Jembatan Surabaya-Madura (Suramadu) akan menemui kegagalan ternyata tidak terbukti.
baca selengkapnya

Madura dan Spirit Deng Xiaoping
Jika mau belajar dari sejarah Kota Shenzhen, pembangunan Madura bukan hal yang tidak mungkin.
baca selengkapnya

Suramadu Potret Wajah Kita
Seorang reporter televisi bahkan menyebutnya “jembatan yang menghubungkan Madura dengan Jawa Timur”, seolah-olah Madura bukan bagian dari Jawa Timur.
baca selengkapnya

Bandara Trunojoyo Sumenep
Pemkab Sumenep memiliki tekad untuk mengoperasikan Bandara Trunojoyo.
baca selengkapnya

Suramadu Petekan Pasar Gembong
INI benar-benar sisi paling menyebalkan pasca beroperasinya Jembatan Suramadu! Saat salah seorang teman di Facebook kemarin menulis status "mur-baut Suramadu dipereteli maling".
baca selengkapnya

NU dan Suramadu
Masyarakat Madura menginginkan industri, sekaligus membangun (masyarakat) Madura, baik dari sisi pendapatan, pendidikan dan penguatan teknologi.
baca selengkapnya

Madura di Antara Syariah
Pro kontra yang terjadi menunjukkan bahwa logika penerapan syariah di Indonesia masih belum dapat diterima secara massif.
baca selengkapnya

News Headlines

Mantan Gubernur Jatim M Noer Masuk Rumah Sakit PAK Noer, begitu dia disapa, masuk ke RS Darmo, Surabaya, pada hari pertama Lebaran, Minggu, 20 September. Namun, kemarin siang (23/9), kondisinya berangsur membaik.

Sebagian Warga Sumenep Puasa Hari Jumat Ini Pengasuh Pondok Pesantren Al-Karawi di Desa Ketawang Karay, Kecamatan Ganding, Sumenep, K.H. Fayyat As’ad menjelaskan, pihaknya mulai melaksanakan salat tarawih Kamis (20/8) malam kemarin. Itu berarti hari ini mulai berpuasa.

Ortu Bayi Raksasa Tolak Pembesuk Sikap pasutri warga Kampung Rongkarong, Kelurahan Gladak Anyar, Kecamatan Kota Pamekasan ini karena keduanya takut bayi yang diberi nama Wahyu Agus Perwira Putra itu hilang dibawa roh halus yang selama ini mereka yakini mendampingi Aminah.

East Java Women Gives Birth to 'one-year-old' Baby Boy The delivery was reportedly conducted without the need for a Caesarean section.

Tari Pelecut Pembangunan Madura Tari Pecut Madura dibawakan oleh 50 gadis cantik dan 16 pemuda. Para gadis membawa bendera kecil di tangannya, sementara penari laki-laki membawa pecut.

Kamus Bahasa MaduraKini ada kamus Bahasa Madura yang memungkinkan generasi muda untuk mempertahankan bahasa Madura.

Bayi Raksasa Lahir di Madura Anehnya, bayi laki-laki itu dilahirkan tanpa ari-ari (tali pusar) atau ari-arinya langsung putus tanpa meninggalkan luka.

Tanjungbumi Dengan 'Batik Gentong' yang Eksotis Tanjungbumi daerah pesisir pantai, memiliki riwayat tersendiri dengan batiknya.

Karnaval Lumpuhkan Lalu Lintas di Pamekasan Akses lalu lintas di dalam kota Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Rabu macet total akibat kegiatan karnaval pembangunan tingkat sekolah menengah atas (SMA) dan masyarakat umum yang digelar pemerintah kabupaten (pemkab) setempat.

Pembacaan Puisi Rendra Ekspresi WS Rendra dengan "seribu wajahnya" dalam acara pembacaan sajak-sajak.

kritik & saran
iskzkarnain@yahoo.co.id

0 Comments:

Post a Comment

<< Home